Feature

Saturday, September 29, 2012

jalan jalan ke sendang ayu



hari ini tanggal 29 september 2012, tim softdev time excelindo melanjutkan program refreshing bulanan yang sudah direncanakan dengan 2(dua) pilihan, yaitu
1. Sendang Ayu
2. Ledok gebang

lalu diadakan voting dengan anggota tim, dan "Sendang Ayu" terpilih menjadi tempat refreshing. kegiatan sabtu ini diawali dengan rapat koordinasi tim masing masing project setelah selesai lalu diteruskan di dengan aktifitas seperti biasa sampai jam 10.15, dn pada pukul 10.30 berangkat menuju Sendang Ayu dengan sepeda motor yang ditempuh dalam waktu 20-30 menit.



disana diawali parkit lalu nyebrang dengan perahu perahuan seperti yang ada dijakarta yang diikat ke dua titik dengan tali yang tinggal ditarik seperti nimba air di sumur sambil maen maen, *masa kecil kurang bahagia. dan selanjutnya menuju anyelir 2, tempat yang sudah dipesan sebelumnya sama sudara willy widodo.

setelah sampai ke pendopo anyelir 2, lalu diawali dengan foto - foto dengan plat "Sudah dipesan", wkwkwkwk *kegiatan wajib 2012, foto foto. diawali dari andi ristanta yang gak mau difoto karena menurut dukun kepercayaannya pantangannya bukan gak boleh makan tapi gak boleh difoto. lalu makanan tiba dengan cepat karena sudah dipesan cuma nunggu 30 menit. lalu diteruskan sama kodew pink sepertinya kembar hijab yang semua pada lihat *menarik sih.

review sendang ayu, dari segi makanan yang dihidangkan yaitu :
1. dari segi daging emang enak, gak bau tanah jadi gak bikin eneg tapi kekurangannya ada pada bumbu yang kurang terasa.
2. dari segi sambal, sambalnya kurang banyak *sedikit sekali dan kurang pedas.
3. dari segi bumbu, bumbunya kurang terasa/kurang berani bermain rasa.
4. parkirnya bayar.

sekian dan terimakasih.












No comments:

Post a Comment

Jika ada kesalahan silahkan tulis dalam kotak komentar dan terimakasih.